Ekonomi & Bisnis

Perhatikan! Hal Ini Akan Memengaruhi Besaran Premi Asuransi Mobil Anda

Ekonomi & Bisnis

26 Februari 2019 13:32 WIB

Ilustrasi.

SOLO, solotrust.com – Bagimasyarakat, kendaraan baik mobil maupun sepeda motor tentu memiliki nilai tersendiri. Tak jarang masyarakat sampai mengasuransikan kendaraannya demi mengantisipasi jika terjadi resiko.

(Baca juga: jenis asuransi mobil)



 

Dalam memilih asuransi kendaraan, anda pasti ingin sebuah asuransi murah dan memiliki layanan lengkap, premi asuransi murah, klaim asuransi cepat, dan bengkel rekanan terjangkau.

Ada beberapa faktor yang memengaruhi besar premi asuransi kendaraan. Faktor tersebut antara lain:

1. Jenis jaminan yang dipilih, anda bisa memilih jenis jaminan TLO atau All Risk, komprehensif atau kerugian total

2. Jenis kendaraan, yakni roda dua, roda empat atau lebih

3. Harga kendaraan atau pertanggungan yang ingin didapatkan. Hal ini menentukan besar premi yang mesti dibayarkan

4. Penggunaan kendaraan

 

Dengan mengetahui hal tersebut diatas, anda dapat memilih asuransi kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan dan budget anda.

(wd)