Hard News

Satu Penderita HIV Meninggal Dunia

Jateng & DIY

6 November 2017 07:49 WIB

ilustrasi. (net)

KLATEN, solotrust.com- Salah seorang penderita HIV di Klaten dikabarkan meninggal dunia, Minggu  (5/11/2017). Dengan demikian jumlah ODHA yang meninggal sesuai data di Komisi Penanggulangan Aids (KPA) sudah mencapai 58 orang.

Komisioner KPA Klaten Amin Bagus Panuntun mengatakan, seorang janda muda berusia 33 tahun setelah menjalani perawatan di RSUP Dr. Suradji Tirtonegoro Klaten meninggal dunia. Diketahui kondisi korban kian hari makin melemah.



"Pagi tadi adik dari pasien yang menjenguk mengabarkan kematian kakaknya yang positif HIV sejak puluhan tahun lalu," katanya saat dihubungi wartawan, Minggu (5/11/2017).

Menurut keterangan keluarga pasien, kata dia sekitar pukul 07.00 WIB pagi, adiknya bermaksud mengantar makanan di rumah sakit kemudian pulang, sesampai di rumah mendapatkan kabar bahwa pasien sudah dinyatakan meninggal dunia.

"Saat itu badannya belum kaku, kemungkinan tidak lama dari adiknya pulang dari mengantar makanan," jelasnya.

Terkait hal itu, jenazah penderita HIV langsung di makamkan. Menurut informasi, suaminya telah meninggal dengan penyakit yang sama. Kemudian dua anak yang masih kecil dibawah 10 tahun berdasarkan hasil tes dinyatakan negative dari HIV.

"Kini dua anak yang ditinggalkan sekarang berada di rumah ketua RT setempat," tandasnya.

 

(jaka-Wd)

(Redaksi Solotrust)

Berita Terkait

Daebak! Ini 6 Pasangan K-Pop yang masuk List AO3 2023, Apakah Biasmu Ada di Sini?

Naik 2 Kali Lipat, Penderita TBC di Klaten Tembus 1315 Kasus, 32 Orang Meninggal

Astaga! Penderita HIV-AIDS di Sukoharjo Tembus 813 Orang, Mayoritas Usia Produktif

Film Brahmastra Part One Shiva, Sajikan Kisah Mitologi India dalam Balutan Teknologi Mutakhir

Pentingnya Pengetahuan Masyarakat Tentang HIV, Pemkab Klaten Gelar Sosialisasi HIV/AIDS

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Pemkab Klaten Gelar Sosialisasi HIV/AIDS

Naik 2 Kali Lipat, Penderita TBC di Klaten Tembus 1315 Kasus, 32 Orang Meninggal

Astaga! Penderita HIV-AIDS di Sukoharjo Tembus 813 Orang, Mayoritas Usia Produktif

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Pemkab Klaten Gelar Sosialisasi HIV/AIDS

Kunjungi Anak Pengidap HIV, Anggota Dewan Salurkan Bansos

Kunjungi Anak Pengidap HIV, Anggota Dewan Salurkan Bansos

Yayasan Lentera Minta Pendidikan Formal Bagi ADHA, Pemkot Siapkan Sejumlah Sekolah Lain

Wanita Berenang Bareng Pria Bisa Hamil? Ini Penjelasan KPAI

Panglima dan Kapolri Cek Kesiapan dan Netralitas Pasukan di Jawa Tengah

126 Desa Rawan Penularan HIV/Aids, KPA Edukasi Pelajar

Viral Tantangan Maut Momo Challenge, Ini Imbauan bagi Orang Tua

Liburan Ajak Anak? Orang Tua Harus Perhatikan 6 Hal Ini

Libatkan Anak, KPAI Mengutuk Keras Pelaku Bom Surabaya

Sambut Ramadan, WOM Finance Berbagi dengan Masyarakat Duafa

Mengenal Cemilan Legendaris Kepelan Khas Pedan Klaten

Warga Antusias Berburu Takjil hingga Membuat Kemacetan

Dinkes Jateng: SUB Pin Polio harus Diberikan ke Seluruh Anak

Yuk Intip 5 Umbul di Klaten yang Wajib Kamu Kunjungi

Melihat Lebih Dekat Wisata Kampung Wayang Binaan Astra

Berita Lainnya